Unnes – BeritaSemarang.NET http://www.beritasemarang.net Media Informasi Kota Semarang Fri, 25 Oct 2019 08:39:17 +0000 en-US hourly 1 https://wordpress.org/?v=4.9.12 92985005 FIS Unnes Miliki Bioskop Edukasi, Bisa Jadi Tempat Eduwisata Baru Nih http://www.beritasemarang.net/fis-unnes-miliki-bioskop-edukasi-bisa-jadi-tempat-eduwisata-baru-nih/6666/ http://www.beritasemarang.net/fis-unnes-miliki-bioskop-edukasi-bisa-jadi-tempat-eduwisata-baru-nih/6666/#respond Sat, 01 Dec 2018 10:14:58 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=6666 FIS Unnes Miliki Bioskop Edukasi, Bisa Jadi Tempat Eduwisata Baru Nih

FIS Unnes Miliki Bioskop Edukasi, Bisa Jadi Tempat Eduwisata Baru Nih

SEMARANG, beritasemarang.net – Universitas Negri Semarang (Unnes) kini menjadi kampus yang cukup sukses berinovasi memberi kontribusi baru bagi dunia pendidikan. Salah satu contohnya yakni dari Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Unnes yang baru-bazru ini memiliki gedung bioskop mini berkapasitas 50 orang.

Berlokasi di Sekarang, Gunungpati, tentu lokasi ini bakal menjadi wisata baru baik bagi warga lokal maupun luas negri. Bukan hanya untuk memutar film seperti di mal-mal pada umumnya, justru bioskop tersebut menyajikan film visual hasil karya mahasiswa dan dosen FIS dengan muatan nilai-nilai edukasi dari sudut pandang akademisi.

Bahkan film-film sepert komunitas Tiongkok di Semarang, Candi Gedongsongo, Gunung Ungaran, Kota Lama Semarang, Sungai Kaligarang turut dipertontonkan disana agar mendapatkan lebih detail dan ilmiah dari tim laboratorium.

“Sepintas Kota Semarang Lama ini tampak biasa, tapi ketika difilmkan oleh jurusan Sejarah FIS Unnes menjadi menarik. Begitu pula Gunung Ungaran yang difilmkan jurusan Geografi, terdapat penjelasan proses terbentuknya gunung secara keilmuan, fenomana ring of fire (cincin api) bahkan penampakan gunung dilihat dari berbagai sisi,” ujar Dr Moh Soelhatul Mustofa MA, Dekan FIS Unnes, seperti dikutip dari media nasional setempat, Kamis (29/11) lalu.

Menurutnya, Unnes telah membentuk tim eduwisata guna menerima kunjungan rombongan-rombongan yang ingin menonton film sejarah sekaligus dapat belajar langsung seperti baru-baru ini ada kunjungan dari tim kepolisian Tiongkok oleh tim dari Akpol Semarang untuk menyaksikan film di gedung bioskop tersebut.

Kini, dunia kampus tidak hanya untuk perkuliahan saja tapi bagaimana tempat belajar dikemas dalam bentuk hiburan sehingga prosesnya lebih menyenangkan dan tidak membosankan.

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/fis-unnes-miliki-bioskop-edukasi-bisa-jadi-tempat-eduwisata-baru-nih/6666/feed/ 0 6666
Hendi Resmikan Gerakan Santri Menulis di Kampus UNNES Guna Cegah Berita Hoax http://www.beritasemarang.net/hendi-resmikan-gerakan-santri-menulis-di-kampus-unnes-guna-cegah-berita-hoax/5842/ http://www.beritasemarang.net/hendi-resmikan-gerakan-santri-menulis-di-kampus-unnes-guna-cegah-berita-hoax/5842/#respond Mon, 21 May 2018 16:27:10 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=5842 MANTAP, Hendi Resmikan Gerakan Santri Menulis Guna Cegah Berita Hoax (foto: unnes.ac.id)

MANTAP, Hendi Resmikan Gerakan Santri Menulis Guna Cegah Berita Hoax (foto: unnes.ac.id)

SEMARANG, beritasemarang.netUNNES (Universitas Negri Semarang) sukses melaksanakan Gerakan Santri Menulis yang kembali diprogamkan oleh Suara Merdeka pada Ramadhan 1439H pada Senin (21/5) sore tadi.

Pun terasa spesial mengingat Hendrar Prihadi, Walikota Semarang ikut hadir sekaligus membuka langsung acara tersebut. Diikuti oleh 150 santri dari 15 Pesantren hingga perguruan tinggi di Jateng, kegiatan itu diselenggarakan mulai pukul 08.00-18.00 dan buka puasa bersama.

Tak lupa, hadir pula Kukrit Suryo Wicaksono selaku CEO Suara Merdeka bersama Pimpinan Redaksi Gunawan Permadi. ia pun mengatakan bahwa Gerakan Santri Menulis tahun ini sudah memasuki putaran ke-24.

Selama kegiatan berlangsung, seluruh peserta mendapat bimbingan dari para jurnalis Suara Merdeka yang sudah memiliki pengalaman bertahun-tahun sebagai penulis. Tujuanya, semoga para santi diharapkan bisa mengembangkan gagasan atau ide ke dalam bentuk tulisan guna berbagai keperluan.

Disisi lain, Hendrar Prihadi turun mendukung kegiatan ini sehingga menjadi salah satu upaya mencegah penyebaran berita hoax di Indonesia.

“Kalau dari data Kemenkominfo disebutkan bahwa per tahun kurang lebih ada 800 ribu berita Hoax yang terpublikasi dan menyebar ke masyarakat, ini tentu saja menjadi sebuah hal buruk yang harus disikapi bersama-sama,” jelasnya.

Hendi, sapaan akrab Walikota itu berharap dari Gerakan Santri Menulis ini bisa lebih meningkatkan literasi santri khususnya dalam menghadapi era informasi. Sedangkan, Fathur Rokhman, Rektor UNNES juga ikut memotivasi para peserta agar terus mengembangkan keilmuanya, perkaya sumber, perbanyak bacaan. Dengan begitu, ilmunya akan terus bertambah dan berguna bagi diri sendiri maupun orang lain.

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/hendi-resmikan-gerakan-santri-menulis-di-kampus-unnes-guna-cegah-berita-hoax/5842/feed/ 0 5842
Sempat Terlihat Bersama Pria, Mahasiswi Unnes Ditemukan Meninggal Dunia di Kosnya http://www.beritasemarang.net/sempat-terlihat-bersama-pria-mahasiswi-unnes-ditemukan-meninggal-dunia-di-kos/4142/ http://www.beritasemarang.net/sempat-terlihat-bersama-pria-mahasiswi-unnes-ditemukan-meninggal-dunia-di-kos/4142/#respond Thu, 15 Jun 2017 11:08:59 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=4142 Jenazah Narumi ketika dibawa tim Basarnas untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, Kamis (15/6) (foto: fb.com/groups/miksemar)

Jenazah Narumi ketika dibawa tim Basarnas untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, Kamis (15/6) (foto: fb.com/groups/miksemar)

SEMARANG, beritasemarang.net – Pagi tadi, Kamis (15/6) sekitar jam 10.00 WIB telah ditemukan sosok mayat yang berada di dalam kos-kosan beralamatkan Jln. Kalimasada  raya no 88 Banaran, Kecamatan Gunungpati, Semarang.

Diketahui dia adalah salah satu mahasiswi Unnes bernama Narumi Endhar Siwi (21) warga Jln HOS Cokroaminoto gang Asti no.5 Kudus. Pun jenazahnya telah dibawah petugas Inafis Polrestabes Semarang ke kamar mayat RSUP dr Kariadi untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.

“Pemeriksaan jenazah masih menunggu pihak keluarga dari Kudus. Dugaan kami, korban meninggal lantaran sakit,” kata Iptu Sawal, Kanit Inafis Polrestabes Semarang, Kamis (15/6).

Salah seorang saksi, Santoso (54) menjelaskan pertama kali melihat jenazah Narumi pada Kamis pukul 09.00 WIB. “Teman sekamarnya korban meminta tolong buka kunci kamar. Pas dibuka, kami lihat korban sudah tergeletak,” ujar pengelola kos itu.

Ketika ditemukan, posisi korban telentang di antara kasur dan rak piring. Mulut perempuan kelahiran 11 Mei 1996 terlihat mengeluarkan busa. Sebelumnya, Santoso pernah bertemu dengan korban tiga hari lalu, Senin (12/6) malam  sedang bersama seorang pria.

“Saya ketemu korban ini terakhir kali hari Senin (12/6/2017) lalu. Sekitar jam 12 malam. Dia duduk di lantai bersama laki-laki, kemungkinan pacarnya,” imbuhnya.

Bahkan sempat berbincang dengan Narumi kalo dia merasa lemas. “Katanya, badannya lemas. Saya suruh ke dokter, katanya sudah. Sudah minum obat juga,” jelasnya kembali.

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/sempat-terlihat-bersama-pria-mahasiswi-unnes-ditemukan-meninggal-dunia-di-kos/4142/feed/ 0 4142
Sudah Keluar! Berikut Peserta Yang Lolos SBMPTN Undip dan Unnes 2017 http://www.beritasemarang.net/sudah-keluar-berikut-peserta-yang-lolos-sbmptn-undip-dan-unnes-2017/4138/ http://www.beritasemarang.net/sudah-keluar-berikut-peserta-yang-lolos-sbmptn-undip-dan-unnes-2017/4138/#respond Wed, 14 Jun 2017 15:20:46 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=4138 Sudah Keluar! Berikut Peserta Yang Lolos SBMPTN Undip dan Unnes 2017

Sudah Keluar! Berikut Peserta Yang Lolos SBMPTN Undip dan Unnes 2017

SEMARANG, beritasemarang.net – Tahun 2017, kampus Undip (Universitas Diponegoro) dan Unnes (Universitas Negri Semarang) telah menerima mahasiswa baru dari jalur SBMPTN 2017. Adapun untuk pengumum kelolosan secara resmi dilakukan serentak pada Rabu 13 Juni 2017 kemarin tepatnya pukul 14.00 WIB.

Edy Rianto, ketua LP2MP Universitas iponegoro menyebutan dari total yang diterima sebanyak 2.154 dari total 3.546 orang berasal dari Jawa Tengah.

“Mahasiswa yang diterima Undip tahun ini sekitar 9.000an mahasiswa. Komposisinya hampir 40% dari SBMPTN, 30% dari SNMPTN, dan sisanya dari UM (ujian mandiri).” ujaranya, seperti dilansir dari media nasional setempat, Rabu (13/6) kemarin.

Ia menambahkan bahwa 10 persen akan mendapatkan Bidikmisi sedangkan sisanya diusahakan dapat beasiswa dari sponsor atau internal kampus sendiri. “Yang 10% mendapatkan Bidikmisi, sisanya nanti kami usahakan mendapatkan beasiswa dari sponsor maupun dari Undip sendiri,” jelasnya.

Sedangkan untuk kampus Universitas Negri Semarang hanya menerima sebanyak 3.057 padahal total pendaftar sangatlah banyak di tahun 2017 ini, yakni 55.965 orang. Humas Unnes juga menuturkan dari jumlah calon mahasiswa yang sudah diterima, 1.109 diantaranya adalah mahasiswa bidikmisi. Hasil pengumumanya bisa diakses atau di donwload melalui link dibawah ini atau dapat mengujungi situs resmi sbmptn.ac.id.

Ini Dia Daftar Peserta Yang Lolos SBMPTN Undip 2017
Ini Dia Daftar Peserta Yang Lolos SBMPTN Unnes 2017

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/sudah-keluar-berikut-peserta-yang-lolos-sbmptn-undip-dan-unnes-2017/4138/feed/ 0 4138
UNNES Adakan Event Pameran “Social Sign” Bagi Kalangan Umum, GRATIS Lho! http://www.beritasemarang.net/unnes-adakan-event-pameran-social-sign-bagi-kalangan-umum-gratis-lho/4105/ http://www.beritasemarang.net/unnes-adakan-event-pameran-social-sign-bagi-kalangan-umum-gratis-lho/4105/#respond Tue, 13 Jun 2017 12:55:30 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=4105 UNNES Adakan Event Pameran "Social Sign" Bagi Kalangan Umum, GRATIS Lho!

UNNES Adakan Event Pameran “Social Sign” Bagi Kalangan Umum, GRATIS Lho!

SEMARANG, beritasemarang.net – Haii haii…. Asik nih! Merasa bosan dengan event yang gitu-gitu aja Mahasiswa Seni Rupa UNNES (Universita Negeri Semarang) mencoba menangkap fenomena – fenomena yang ada di lingkungan sosial baik itu positif maupun negatif dalam kehidupan bermasyarakat.

Atas dasar itulah kami mengadakan pameran dengan judul “SOCIAL SIGN” yang berarti tanda sosial yang terjadi dimasyarakat. Tanda tanda tersebut diturunkan oleh berbagai sub judul menjadi:

1. Kaki Kaki Kecil yang berisikan tentang kehidupan sosial dan perubahan sosial yang terjadi pada anak anak.

2. Sosial Maintanance yang berisikan tentang potret kehidupan sosial masa kini di lingkungan tempat kita tinggal.

3. Environmental yang berisikan tentang pemikiran dari setiap individu sebagai “agent of change” yg menginginkan adanya perubahan dalam menghadapi permasalahan lingkungan alam dan sosial di sekitar kita agar menjadi lebih
baik.

4. Semeleh yang berisikan tentang menempatkan pribadi manusia kedalam kehidupan sosial sesuai pada tempatnya.

Jadi, jangan lupa catat tanggalnya yaa,

Waktu : 17 dan 18 Juni 2017.

Tempat : Gedung Auditorium UNNES.

Opening : Sabtu, 17 Juni 2017

Open Gallery : 09.00 WIB – 22.00 WIB.

Ada hiburan menarik lho mulai pukul 20.00 – 22.00 WIB, daripada malem-malem bingung mau ngapain? Yuk gabung bersama kita di Auditorium UNNES. Free HTM!

Selain open gallery, SOCIAL SIGN juga akan ada:

– Tari tradisional
– Talkshow senirupa
– Live music
– Lomba mewarnai
– Screening
– Radioshow

HTM : GRATIS

Follow : @senirupaunnes dan tag #senirupaunnes . Informasi lebih lanjut, bisa langsung kontak Cp. Alif : 085 742 410 803 (WA/SMS) atau Tomihendra : 089 663 448 360 (WA/SMS).

Our Partners: @semarangpemkot @beritasemarang @isadgallery @prigelgallery @karamba_art @grobakhysteria @outlinestreetartsupply @mblx.bayu @beritautama @info_pensi @infoanda @infokampusnews @anakkuliah @bidadariunnes @anak_unnes @event_jateng @jatengeksis

#unnes #psrunnes #dkvunnes #artexhibition #exhibition #visualarts #visual #arts #art #event #senirupa #pameran #mahasiswa #seni #designs #design #semarang #indonesia

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/unnes-adakan-event-pameran-social-sign-bagi-kalangan-umum-gratis-lho/4105/feed/ 0 4105
Radio Ekspresi Mahasiswa Unnes Gelar Broadcasting Festival 2017 http://www.beritasemarang.net/radio-ekspresi-mahasiswa-unnes-gelar-broadcasting-festival-2017/3889/ http://www.beritasemarang.net/radio-ekspresi-mahasiswa-unnes-gelar-broadcasting-festival-2017/3889/#respond Tue, 23 May 2017 07:55:12 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=3889 Broadcasting Festival 2017 UNNES

Broadcasting Festival 2017 UNNES

Radio Ekspresi Mahasiswa Proudly Present

[[ BROADCASTING FESTIVAL 2017]]

22 – 23 Juli 2017

1. LOMBA SIAR (22 Juli 2017)
.
Tempat, PKMU Lantai 2 UNNES
Syarat Lomba Siar
– Berpasangan (2 Orang)
– Remaja 13 – 18 tahun
– Dewasa 19 – 25 tahun
– Mengisi formulir pendaftaran di link berikut. http://bit.ly/lomba_siar
– Membayar biaya administrasi sebesar IDR 80K/pasang (sudah termasuk
Workshop dan Talkshow)
– Bukan penyiar radio swasta
.
Pendaftaran Lomba Siar
BF1_Nama Lengkap_Instansi_Umur
Kirim ke 085742312676
.
Total hadiah JUTAAN RUPIAH!!!

2. WORSHOP & TALKSHOW (23 Juli 2017)
.
Tempat, Auditorium UNNES
– ERNEST PRAKASA (Public Speaking and Entertaining Session)
– NET MEDIATAMA (Broadcasting Session)
– NET CITIZEN JOURNALIST (Journalist Workshop Session)
.
TICKET :
First Presale IDR 35K
Second Presale IDR 40K
On The Spot 45K
.
Pendaftaran Workshop & Talkshow
BF2_Nama Lengkap_Instansi
Kirim ke 085641244212

For Your Special Info :
Elektra ( 085742312676 )
Neta ( 085641244212 )
Follow this account, Instagram : @broadcastfest and @radioremfm
#event #eventsemarang #eventunnes #eventjateng #eventhits #lombasiar
#broadcaster #broadcasting #remfmsemarang #announcer #ernestdiunnes
#ernestprakasa #nettv #netmediatama #BroadcatingFestival

]]>
http://www.beritasemarang.net/radio-ekspresi-mahasiswa-unnes-gelar-broadcasting-festival-2017/3889/feed/ 0 3889
KIOS CORNER 2017 “ The Culture Understanding “ http://www.beritasemarang.net/kios-corner-2017-the-culture-understanding/3617/ http://www.beritasemarang.net/kios-corner-2017-the-culture-understanding/3617/#respond Thu, 27 Apr 2017 09:29:14 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=3617 KIOS CORNER 2017 “ The Culture Understanding “

KIOS CORNER 2017 “ The Culture Understanding “

SEMARANG, beritasemarang.net – KIME FE UNNES Proudly presents : “ KIOS CORNER 2017 “ with the special theme ‘ Experiencing The Culture : Step Out and Break The Limit. Everyone has the limits, consist of time, chance, facility. Most of them choose to be silent and let that limits always inhabit in their lives, but a half of them choose to be brave to come out from their comfort zone and break the limit. They fight and struggle to create a better life. Nothing impossible until it really happens in your life. Then what about you ? Do you have a limit ? and what will you do with it ?
That’s why, we recommend you to join our event to break the limits and be brave to struggle your big dreams for your better life. With our keynote speakers, you will surely find their great way to step out and break the limits. We proudly invite the first speaker, Mr. Sandy Arief, S.Pd, M.Sc from Indonesia is an inspiring lecturer of faculty of Economics, Semarang State University. In fact, He has been exploring more than 12 countries to do academic trips funded by sponsors.

He received international awards and grants from Hongkong and New York, USA. His research papers published in international and national reputable journals. And one of the fun facts during his trip is in 2007, Mr. Sandy visited Mexico city for 4 or 8 times (round-trips) in a year or explored more than 134.768 km in one year.

The second speaker is Ms. Kim Soyeon from Incheon, South Korea is an international student of Diestrich-Bonhoefer-Gymnasium Hilden (Advanced High School), Germany. As a student, she speaks four language, they are German, English, Spanish, and naturally in Korean. Besides that, she also speaks basic Indonesian. The fun facts of Ms. Kim are she loves horse riding, tennis and golf. Based on her experience as a volunteer, in 2016 she taught German to Asylum seekers and now she teaches English and assists kindergarten teachers in Griya Bahtera Kasih orphanage in Semarang, Indonesia.

Moreover, this talkshow will be moderated by Jariyah, the second runner up of understanding student of UNNES 2016 and David Indra Gunawan, the accounting ambassador 2016, faculty of economics.

KIOS CORNER will be held on Sunday, 14th May 2017 at Auditorium Faculty of Economics, Semarang State University at L1 Building – 3rd floor starts from 7am. If you are interested to join, register your self of C3 building, faculty of economics or register by texting a message with the following,

Format : Name_Institution_Phone Number_Cash/Transfer and send to 085-641-878-686 ( Indah ). You can also transfer your payment to BRI-0136 010266651 501 ( a.n Sri Maryani ) and give payment confirmation to 0822-4241-5411 ( a.n Sri Maryani ). Registration deadline is May, 7th 2017.

In addition, this talkshow will delivered in English language of course for improving our english skill. Also, in this event we will show you an incredible korean K-Pop flashmob, cooking challenge ‘ PECEL VS KIMBAB ‘. The most special things is that our speakers will wear their own traditional costumes. Miss Kim will wear a glamour handbook and Mr. Sandy will wear a gorgeous Beskap. It is interesting, isn’t it ?

So, don’t wait for a long time, just register and enjoy the discussion of incredible culture between Korea and Indonesia. See you in the event!!

“ Don’t let the limit makes you unable to do more than what people thought “
– Budi Waluyo, M.A –

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/kios-corner-2017-the-culture-understanding/3617/feed/ 0 3617
Terima 7.177 Mahasiswa Progam Bidik Misi, Unnes Akan Terus Monitoring Dan Evaluasi http://www.beritasemarang.net/terima-7-177-mahasiswa-progam-bidik-misi-unnes-akan-terus-monitoring-dan-evaluasi/3237/ http://www.beritasemarang.net/terima-7-177-mahasiswa-progam-bidik-misi-unnes-akan-terus-monitoring-dan-evaluasi/3237/#respond Sun, 26 Feb 2017 13:01:15 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=3237 Terima 7.177 Mahasiswa Progam Bidik Misi, Unnes Akan Terus Monitoring Dan Evaluasi

Terima 7.177 Mahasiswa Progam Bidik Misi, Unnes Akan Terus Monitoring Dan Evaluasi

SEMARANG, beritasemarang.net – Perguruan tinggi Universitas Negri Semarang (UNNES) telah menerima sebanyak 7.177 mahasiswa dari jalur Bidikmisi di auditorium setempat. Tentu hal ini menjadi PR bagi Bidang Kemahasiswaan untuk melakukan monitoring dan evaluasi bersama, Kamis (23/2).

Dr. Bambang BR, Wakil Rektor Bidang Kemahasiswan menuturkan bahwa mahasiswa penerima Bidikmisi seharusnya menjadi mahasiswa luar biasa bukan yang hanya biasa-biasa saja.

“Untuk mengharumkan nama Indonesia, diperlukan orang-orang yang luar biasa. Maka, para mahasiswa harus menjadi mahasiswa yang luar biasa, apalagi mahasiswa peraih bidikmisi ini. Jangan sampai jadi mahasiswa biasa-biasa saja,” ungkapnya.

Progam Bidikmisi merupakan amanah penting dan wajib dijaga sekaligus dipertanggungjawabkan. Katanya, ia berharap hendaknya seluruh mahasiswa dapat menjaga nama baik progam ini disamping para penerima agar mampu mengangkat prestasi tertinggi, lebih-lebih mengharumkan NKRI (Negara Kesatuan Republik Indonesia) serta perguruan tinggi UNNES.

“Saya kira banyak sekali mahasiswa kami yang memiliki prestasi di banyak bidang. Kami akan selalu mendampingi mereka, dengan segala upaya yang kami mampu, agar prestasi mereka terus menanjak,” imbuhnya.

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/terima-7-177-mahasiswa-progam-bidik-misi-unnes-akan-terus-monitoring-dan-evaluasi/3237/feed/ 0 3237
Rumah Amal Lazis Berikan Beasiswa Kepada 249 Mahasiswa Unnes http://www.beritasemarang.net/rumah-amal-lazis-berikan-beasiswa-kepada-249-mahasiswa-unnes/3199/ http://www.beritasemarang.net/rumah-amal-lazis-berikan-beasiswa-kepada-249-mahasiswa-unnes/3199/#respond Wed, 22 Feb 2017 11:58:56 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=3199  Dr Bambang BR (Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan UNNES) saat menyerahkan beasiswa Rumah Amal UNNES, Selasa (21/02). (foto/unnes.ac.id)

Dr Bambang BR (Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan UNNES) saat menyerahkan beasiswa Rumah Amal UNNES, Selasa (21/02). (foto/unnes.ac.id)

SEMARANG, beritasemarang.net – Rumah Amal lazis Unnes memberikan beasiswa kepada 249 Mahasiswa Universitas Negri Semarang (Unnes) dari delapan fakultas dan Pascasarjana. Perlu diketahui bahwa Rumah Amal Lazis ini cukup dikenal luas di lingkungan internal Unnes sebagai organisasi sosial kemanuasian profesional.

Sedangkan pemberian beasiswa tersebut diwakili oleh Rektor Bidang Kemahasiswaan, Dr Bambang BR dengan didampingi Dr Edy Purwanto selaku Ketua Rumah Amal Lazis. Penyerahanya pun digelar di Gedung Dekanat Fakultas Ilmu Pendidikan Unnes, Kampus Sekarang, Gunungpati, Semarang, Selasa (21/2) kemarin.

“Sasaran program ini adalah mahasiswa yang ekonominya kurang mampu, tetapi mereka memiliki prestasi akademik yang baik serta memiliki motivasi belajar yang tinggi,” ujar Dr Bambang BR berdasar rilisan resmi situs Unnes, Rabu (22/2)

Ia menambahkan jika beasiswa ini merupakan hasil gotong royong dari sejumlah karyawan Unnes dan Dosen. “Hal ini merupakan kesadaran warga Unnes, bahwa pendidikan bukan hanya tanggung jawab pemerintah tetapi adalah tanggung jawab semua pihak,” imbuhnya.

Disisi lain, Ketua organisasi Rumah Amal Lazis, Edi Purwanto melaporkan bila dari total pendaftar 1.031 mahasiswa, telah dilakukan penyeleksian hingga total yang mendapatkan beasiswa ada 249 mahasiswa. Mereka terdiri dari 39 orang dari FBS (Fakultas Bahasa dan Seni), 26 orang dari FIS (Fakultas Ilmu Sosial), 30 dari FT (Fakultas Teknik), 43 dari FIP (Fakultas Ilmu Pendidikan), 37 dari FE (Fakultas Ekonomi), 11 dari FH (Fakultas Hukum), 23 dari FIK (Fakultas Ilmu Keolahragaan), 37 dari FMIPA (Fakultas Pendidikan Matematika dan IPA) serta 3 orang dari Pascasarjana.

(Deny/BS04)

]]>
http://www.beritasemarang.net/rumah-amal-lazis-berikan-beasiswa-kepada-249-mahasiswa-unnes/3199/feed/ 0 3199
Buruan Gabung Di Acara Electro Engineering Expo 2016 Dan Electro Awards 2016, Seru Lho! http://www.beritasemarang.net/buruan-gabung-di-acara-electro-engineering-expo-2016-dan-electro-awards-2016-seru-lho/2670/ http://www.beritasemarang.net/buruan-gabung-di-acara-electro-engineering-expo-2016-dan-electro-awards-2016-seru-lho/2670/#respond Fri, 25 Nov 2016 01:04:09 +0000 http://www.beritasemarang.net/?p=2670 [EVENT KAMPUS]

Heeiii kamu…, iya kamu! Kamu lagi stuck gak ketemu ide-ide buat bikin tugas, project atau bahkan untuk Program reativitas Mahasiswa. Tenang… kami ada solusinya nih, datang aja ke acara “ELECTRO ENGINEERING EXPO 2016″, Special Electrical Control Project from PTIK 2014 & PTE 2015. Disini kamu bakal mendapatkan. . .

.

.

.

.

.

.

 Electro Engineering Expo 2016

Electro Engineering Expo 2016

Ciiie penasaran apa aja? kamu bakal dapat ide-ide, dan inovasi mengenai teknologi yang keren-keren…., masih kurang? tenang, kamu juga bisa refreshig dan cuci mata dengan melihat penampilan dari Band FT, EDC, KDC dan masih banyak lagi. Ada Discount Service Software juga lho dan yang lebih menarik lagi ada BAZAR BUKU DISCOUNT 70%.

Terus jangan lupa ajak pasangan atau gebetan kamu buat ikutan Photo Contest. Caranya gampang kok!! Upload foto terbaikmu dengan background photobooth yang sudah disediakan, trus upload ke instagram dengan memasang hashtag #himproteunnes #electroengineeringexpo #photocontest lalu tag akun @himproteunnes. Foto terbaik menurut panitia akan mendapat hadiah + fotomu akan di upload di akun @himproteunnes dan @unnes_hitskece. Jadi jangan sampai ketinggalan yaah guys!! so pasti banyak DORPRIZE menarik!!

Buruan daftar! atau bakalan nyesel kalo gak ikutan lho.

☎ 08980111088 (Dwi Budi K)
☎ 085640266256 (Anang)

Selain itu, akan diadakan pula malam penghargaan dibalik sebuah cerita. Datang dan saksikan langsung acara penganugerahan kepada dosen, karyawan dan mahasiswa TE. HIMPROTE PROUDLY PRESENT ELECTRO AWARDS 2016 “Your Stories My Inspiration” On 1 December 2016 at B6 FBS UNNES.

☎ 089505134929 (Islah)
☎ 085728780027 (Nisa)

Electro Awards 2016

Electro Awards 2016

]]>
http://www.beritasemarang.net/buruan-gabung-di-acara-electro-engineering-expo-2016-dan-electro-awards-2016-seru-lho/2670/feed/ 0 2670